Wakil Bupati Tanggamus Buka Sosialisasi TP4D

(deklarasinews.com) – TANGGAMUS- Dalam acara Sosialisasi Tim Pengawal dan Pengamanan Pemerintah dan Pembangunan Daerah (TP4D) Kabupaten Tanggamus 2017. Yang secara resmi di buka Wakil Bupati Tanggamus Hi. Samsul Hadi, M. Pd. I. Di gedung Aula Islamic Centre Kota Agung. Dalam sambutannya Wabup menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanggamus yang … Baca Selengkapnya

Budidayakan Rumput Odot, Mustafa Kembangkan Pakan Ternak Mandiri

(deklarasinews.com) -LAMTENG- Bupati Lampung Tengah DR. Ir. Mustafa menargetkan Lampung Tengah sebagai lumbung ternak terbesar di Sumatera. Tak hanya mengembangkan budidaya ternak sapi, bupati ronda ini juga memproduksi pakan ternak secara mandiri. Pengembangan pakan ternak ini dilakukan dengan budidaya tanaman rumput odot di kampung  Dusun Dadi Makmur Kampung Bandarsakti Kecamatan Terusan Nunyai. Sejumlah petani dan … Baca Selengkapnya

Cuaca Ekstrem, Layanan Penyeberangan Merak-Bakauheni Ditutup Sementara

LAMPUNG, Deklarasinews – PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memutuskan untuk melakukan penutupan sementara layanan penyeberangan di lintasan Merak – Bakauheni menyusul kondisi cuaca yang sangat ekstrem pada Kamis (30/11) sore terhitung pukul 17.45 hingga batas waktu yang belum ditentukan. Penutupan sementara layanan tersebut merupakan keputusan Rapat koordinasi antara PT ASDP, Gapasdap , Balai Pengelola Transportasi … Baca Selengkapnya

Pemprov Lampung Bantu Renovasi Masjid Al Wasi’i Unila Rp500 Juta

BANDARLAMPUNG, Deklarasinews – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung mengucurkan dana Rp500 juta untuk renovasi Masjid Al-Wasi’i Universitas Lampung (Unila). Pemprov Lampung juga menganggarkan batuan di APBD Perubahan 2018 untuk renovasi masjid ini. “Pemprov Lampung mendukung pembangunan renovasi masjid ini. Kami juga memohon dukungan pejabat utama Unila mari kita mendorong bersama-sama agar renovasi ini segera terlaksana,” ujar … Baca Selengkapnya