Gelar RDP, Ketua DPRD Yapen Harap PUPR Konsisten Dalam Perencanaan.

YAPEN -(deklarasinews.com)- Rapat dengar pendapat yang di gelar Badan Anggaran DPRD dengan Pj Bupati Kepulauan Yapen Cyfrianus Yustus Mambay S.Pd, M.Si dan Plh Kepala Dinas PUPR Jumirto Dwi Bongga, ST dan Unit pelelangan barang dan jasa Fajar Ari Setiawan, S.Si, dalam rangka mendengar penjelasan terkait pelaksanaan kegiatan belanja modal dan jasa pada Dinas  PUPR.

Menurut Ketua DPRD Yapen, yang dibahas mulai dari awal perencanaan sampai pada pelaksanaan harus konsisten dilaksanakan oleh Dinas PUPR.

Itulah menjadi agenda kami hari ini, tetapi juga ini juga bagian dari tata tertib DPRD yang memberikan kewenangan kepada kami pimpinan dan anggota DPRD, untuk melakukan fungsi pengawasan melalui rapat kerja, rapat dengar pendapat umum itu bukan sesuatu hal yang baru.

Lebih lanjut Ketua DPRD Yapen menjelaskan bahwa merupakan aturan yang setiap tahun dilakukan oleh lembaga DPRD. Untuk itu, bagi kami hari ini sangat memberikan apresiasi kepada Pj Bupati Kepulauan Yapen Cyfrianus Yustus Mambay, S.Pd, M.Si karena seharunya rapat hari ini cukup di hadiri Dinas PUPR namun langung saudara Pj Bupati hadir. ” cetus Ketua DPRD Yohanes G. Raubaba “.

YAPEN- Rapat dengar pendapat yang di gelar Badan Anggaran DPRD dengan Pj Bupati Kepulauan Yapen Cyfrianus Yustus Mambay S.Pd, M.Si dan Plh Kepala Dinas PUPR Jumirto Dwi Bongga, ST dan Unit pelelangan barang dan jasa Fajar Ari Setiawan, S.Si, dalam rangka mendengar penjelasan terkait pelaksanaan kegiatan belanja modal dan jasa pada Dinas  PUPR.

Menurut Ketua DPRD Yapen, yang dibahas mulai dari awal perencanaan sampai pada pelaksanaan harus konsisten dilaksanakan oleh Dinas PUPR.

Itulah menjadi agenda kami hari ini, tetapi juga ini juga bagian dari tata tertib DPRD yang memberikan kewenangan kepada kami pimpinan dan anggota DPRD, untuk melakukan fungsi pengawasan melalui rapat kerja, rapat dengar pendapat umum itu bukan sesuatu hal yang baru.

Lebih lanjut Ketua DPRD Yapen menjelaskan bahwa merupakan aturan yang setiap tahun dilakukan oleh lembaga DPRD. Untuk itu, bagi kami hari ini sangat memberikan apresiasi kepada Pj Bupati Kepulauan Yapen Cyfrianus Yustus Mambay, S.Pd, M.Si karena seharunya rapat hari ini cukup di hadiri Dinas PUPR namun langung saudara Pj Bupati hadir. ” cetus Ketua DPRD Yohanes G. Raubaba “.

Dalam kesempatan ini kami apresiasi yang setinggi  tingginya  karena Pj Bupati turut hadir dalam rapat tersebut. Selain itu, dalam rapat tadi kami menyampaikan beberapa hal untuk dapat diperhatikan Dinas PUPR  terutama dalam pembangunan ruas jalan yang sudah jalan dan telah eksistensi oleh Satker P2JN  dan kementerian PUPR, kami harap dapat diperhatikan dalam pelaksanaan kegiatan ke depan sesuai awal perencanaan.

Untuk itu, atas nama Pimpinan DPRD serta seluruh anggota mengucapkan banyak terima kasih kepada Pj. Bupati, Plh. Kepala Dinas PUPR,  Plh barang dan Jasa, Plh. Inspektur yang telah memenuhi undangan kami pada rapat dengar pendapat tadi.

Mengakiri wawancaranya, selaku Ketua DPRD Kabupaten Kepulauan Yapen, Yohanis G. Raubaba mengucapkan Selamat Ulang tahun ke 54 kepada Pj. Bupati Cyfrianus Y. Mambay, S.Pd.M.Si kiranya panjang umur dan sehat selalu dalam menjalankan tugas tugas sebagai kepanjangan tangan dari pemerintah pusat di daerah Kabupaten Kepulauan Yapen. ” ucapnya ”

Tampak hadir dalam Rapat RDP tersebut Wakil l Ketua DPRD Jastin, Wakil Ketua ll DPRD  Fridolin Warkawani, Anggota Banggar DPRD Melianus Wayangkau, Joko Didik Purnomo, Fiktor Mambrasar, Pontius Antaribaba, Ade Yulens Banua,  Eko Susilo dan Yusuf Roni Worabay. (GM).

 

Tinggalkan komentar