(pelitaekspres.com) -KOTABUMI- Honda Sonic 150R 2022 merupakan varian motor sport Honda yang hadir dengan desain agresif, saatnya jadi trendsetter dan tunjukin aksi maksimal
Motor ini berdesain garis-garis tajam di sekujur tubuhnya, sehingga terkesan agresif. Honda juga memperhatikan sisi ergonomi, terutama pada posisi jok yang tidak terlalu tinggi, efeknya mudah untuk ditunggangi oleh postur tubuh remaja. Kesan modern juga tampak melalui penggunaan lampu depan LED hemat daya, serta panel instrumen digital.
Memiliki dua piliha: active white dan energetic red. Varian special ditawarkan dengan warna aggresso matte black, bodinya berbalut sepuh hitam sementara velgnya merah.(*)